cs@onfanel.com

+62 851 5927 0709

CARA MEMBERSIHKAN CASING HP YANG KOTOR

CARA MEMBERSIHKAN CASING HP YANG KOTOR

Hand Phone adalah salah satu kebutuhan teknologi yang paling utama bagi manusia. Dari jaman ke jaman Hp terus dikembangkan oleh perusahaan besar dan terus bersaing untuk menciptakan Inovasi baru dalam teknologi masa kini. Hampir disetiap tempat kita bisa melihat orang sedang bermain Hp atau smartphonenya.

 

Untuk membuat Hp kita menjadi awet dan tahan lama, kita harus pintar dalam hal perawatannya. Awet atau tidaknya sebuah Hp tergantung dari cara pemakaiannya. Salah satu gejala yang dialami oleh manusia adalah Kotoran yang terdapat pada casing Hp entah itu tinta atau noda lain yang membandel. Hp yang kotor juga bisa menghambat kinerja fungsi hp itu sendiri misalnya Spekarnya terkena banyak debu, tentu suara yang di hasilkan juga tidak maksimal. Oleh karena itu kita akan membahas tentang cara membersihkan Casing Hp yang kotor.

Menggunakan Minyak kayu Putih

  • Pertama siapkan terlebih dahulu minyak kayu putih. dan kain halus tissu atau juga kapas
  • Lalu tuangkanlah minyak kayu putih tersebut secukupnya ke dalam kain
  • Usapkan secara perlahan pada seluruh bagian HP diutamakan yang kotor
  • Lakukanlah cara ini secara rutin minimal satu kali sehari supaya HP anda tetap mengkilat , bersih dan selalu Percaya diri saat menggunakannya


Menggunakan Handwash

  • Cara berikutnya yang perlu anda siapkan adalah sabun handwash, sabun cuci tangan yang mengandung bahan antiseptic
  • Setelah itu tuangkan Handwash pada tangan anda dan bilas dengan menggunakan air
  • lalu tunggu sampai tangan anda dalam kondisi sedikit kering dan tidak terlalu basah
  • Selanjutnya usapkan pada bagian hp,anda yang kotor dan berhati-hatilah pada saat menggunakan jangan sapai terkena kompnen hp bagian dalam dan nanti bisa konslet


Menggunakan Sikat Gigi

  • Gunakan sikat gigi yang masih baru dan belum pernah anda gunakan sebelumnya
  • Kemudian buka casing belakang dulu lalu copot baterinya
  • Setelah itu sikat debu yang berada di tempat kecil yang mungkin tidak bisa anda di jangkau dengan kain biasa
  • Jika sudah sikatlah bagian yang perlu di sikat terutama pada gigi hp kuning
  • Karna apabilah bagian itu kotor maka daya yang akan masuk ke batrei akan lambat masuk


Itulah beberapa cara membersihkan casing Hp yang bisa anda coba, untuk melakukan perawatan pada hp anda.

 

sumber: http://www.sikepomembersihkan.com/2016/05/cara-membersihkan-casing-hp-yang-kotor.html

Comment On This Post